Berita

PESONA 2013

10 tahun yang lalu

Tahun Akademik 2013/2014 STMIK AKAKOM menerima mahasiswa baru sebanyak 615 MABA. Kegiatan MABA yang dikemas dengan istilah PESONA (pengenalan dan Orientasi Studi AKAKOM) dilaksanakan  tanggal 6-8 September 2013. Ketua PESONA 2013 Bapak Agung Budi Prasetyo,S.Kom,M.Kom mengatakan bahwa kegiatan PESONA ini menjadi awal bagi mahasiswa baru untuk dapat mengenal lingkungan dan proses pendidikan yang ada di STMIK AKAKOM yang diberikan selama 2 hari sedangkan pada hari ketiga kegiatan banyak dilakukan untuk mengenalkan Keluarga Mahasiswa dengan demo beberapa KM dan tour KM, dimana semua MABA dapat mengunjungi stan pameran KM yang disediakan oleh panitia. 

Suasana Pesona 2013


Berita Lainnya

Laboratorium Mobile RPLA dari Hibah PPPTV-PTS Siap Digunakan Mulai Semester Genap TA 2023/2024
Laboratorium Mobile RPLA dari Hibah PPPTV-PTS Siap Digunakan Mulai Semester Genap TA 2023/2024

4 bulan yang lalu

Yogyakarta - Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) telah berhasil melengkapi gedung laboratorium Mobile RPLA dengan 15 PC baru yang berasal dari ...

Selengkapnya
Jumat Curhat Bersama Kapolda DIY di Universitas Teknologi Digital Indonesia
Jumat Curhat Bersama Kapolda DIY di Universitas Teknologi Digital Indonesia

4 bulan yang lalu

Yogyakarta- Pada hari Jumat, 29 Desember 2023, Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) dan Polda DIY mengadakan kegiatan Jumat Curhat Bersama. Disampaikan oleh ...

Selengkapnya
Dua Dosen Universitas Teknologi Digital Indonesia Menerima Sertifikat Badan Nasional Sertifikat Profesi dalam Bidang Digital Marketing
Dua Dosen Universitas Teknologi Digital Indonesia Menerima Sertifikat Badan Nasional Sertifikat Profesi dalam Bidang Digital Marketing

4 bulan yang lalu

Pada tanggal 11 Desember 2023, dua dosen Universitas Teknologi Digital Indonesia, yaitu Yosef Murya Kusuma Ardhana, S.T., M.Kom dan Sur ...

Selengkapnya