Berita

Surat Pemberitahuan Libur Hari Raya Idul Fitri

10 tahun yang lalu

Berdasarkan surat edaran nomor L.05.I/488/KP/VII/2014 mengenai Libur Hari Raya Idul Fitri dan syawalan Keluarga besar STMIK AKAKOM maka ditetapkan bahwa libur lebaran dimulai pada :

·         Senin, 28 Juli 2014 s.d Jum’at, 1 Agustus 2014

·         Senin, 4 Agustus 2014 Masuk kerja seperti biasa

Selanjutnya kami beritahukan juga bahwa :

·         Senin, tanggal 4 Agustus 2014, Syawalan Keluarga besar STMIK AKAKOM dan Yayasan Pendidikan Widya Bakti

·         Khusus untuk kegiatan Penerimaan Mahasiswa Baru akan kembali dibuka mulai tanggal 1 Agustus 2014

Demikian informasi ini kami buat untuk diperhatikan . Terima kasih.

 

 

Ketua STMIK AKAKOM

Ttd

 

Cuk Subiyantoro,S.Kom.,M.Kom


Berita Lainnya

Tim Mapala WAMADIKA STMIK AKAKOM Yogyakarta Masuk Peringkat 3 Lomba Dayung PALASTTA (LDP)
Tim Mapala WAMADIKA STMIK AKAKOM Yogyakarta Masuk Peringkat 3 Lomba Dayung PALASTTA (LDP)

7 tahun yang lalu

Mahasiswa STMIK AKAKOM Yogyakarta kembali mengharumkan nama kampus. Tidak hanya jago di urusan coding, dalam bidang olahraga para mahasiswa juga ...

Selengkapnya
Pelatihan Microsoft Excel Untuk Guru-guru PAUD SPS WIjaya Kusuma oleh HMJ KA STMIK AKAKOM YOGYAKARTA
Pelatihan Microsoft Excel Untuk Guru-guru PAUD SPS WIjaya Kusuma oleh HMJ KA STMIK AKAKOM YOGYAKARTA

7 tahun yang lalu

Himpunan Mahasiswa Jurusan Komputerisasi Akuntansi (HMJ KA) pada tanggal 12 Mei 2018 melakukan Pelatihan Microsoft Excel kepada Guru-guru PAUD SPS Wijaya Kusuma. ...

Selengkapnya
Seminar dan Workshop Nasional
Seminar dan Workshop Nasional "Modern Web Penetration Testing"

7 tahun yang lalu

Sabtu, 12 Mei 2018 UKM IK melaksanakan Seminar dan Workshop di STMIK AKAKOM dengan judul "modern web penetration testing" Dengan ...

Selengkapnya