Berita

PESONA 2013

12 tahun yang lalu

Tahun Akademik 2013/2014 STMIK AKAKOM menerima mahasiswa baru sebanyak 615 MABA. Kegiatan MABA yang dikemas dengan istilah PESONA (pengenalan dan Orientasi Studi AKAKOM) dilaksanakan  tanggal 6-8 September 2013. Ketua PESONA 2013 Bapak Agung Budi Prasetyo,S.Kom,M.Kom mengatakan bahwa kegiatan PESONA ini menjadi awal bagi mahasiswa baru untuk dapat mengenal lingkungan dan proses pendidikan yang ada di STMIK AKAKOM yang diberikan selama 2 hari sedangkan pada hari ketiga kegiatan banyak dilakukan untuk mengenalkan Keluarga Mahasiswa dengan demo beberapa KM dan tour KM, dimana semua MABA dapat mengunjungi stan pameran KM yang disediakan oleh panitia. 

Suasana Pesona 2013


Berita Lainnya

Polda DIY Gelar Sosialisasi di UTDI: Pembinaan Karakter Generasi Muda & Penyuluhan Narkoba
Polda DIY Gelar Sosialisasi di UTDI: Pembinaan Karakter Generasi Muda & Penyuluhan Narkoba

5 bulan yang lalu

[Yogyakarta, 21 Mei 2025] — Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) menerima kunjungan dari Polda DIY dalam rangka kegiatan sosialisasi mengenai Pembinaan Karakter Generasi ...

Selengkapnya
UTDI MENJADI HOST DIALOG DAN SOSIALISASI PROGRAM KAMPUS BERDAMPAK
UTDI MENJADI HOST DIALOG DAN SOSIALISASI PROGRAM KAMPUS BERDAMPAK

6 bulan yang lalu

[Yogyakarta, 5 Mei 2025] - Direktur Kelembagaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan Tinggi Sains dan Teknologi Prof. Dr. Mukhamad Najib, ...

Selengkapnya
ACARA WISUDA UTDI PERIODE I T.A. 2024/2025 BERLANGSUNG MERIAH PENUH MAKNA
ACARA WISUDA UTDI PERIODE I T.A. 2024/2025 BERLANGSUNG MERIAH PENUH MAKNA

6 bulan yang lalu

[Yogyakarta, 3 Mei 2025] – Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) telah sukses menggelar Rapat Senat Terbuka dengan agenda tunggal ”Wisuda Diploma Tiga, Sarjana, ...

Selengkapnya