Berita

PESONA 2016 STMIK AKAKOM, MAHASISWA DIAJAK OUTBOUND

8 tahun yang lalu

 

Pengenalan Studi dan Orientasi Kampus (PESONA) 2016, Rabu, 31 Agustus 2016 ditandai dengan secara simbolisasi dengan pelepasan merpati sebanyak 37 ekor, yang menggambarkan usia STMIK AKAKOM. PESONA 2016 ini diikuti oleh 422 mahasiswa baru STMIK AKAKOM  berlangsung sejak tanggal 31 Agustus – 2 September 2016. Sedangkan tanggal 3 dan 4 September, mahasiswa baru tersebut dibawa ke Kaliurang untuk melakukan outbound. Dalam penerimaan mahasiswa baru STMIK AKAKOM tahun ini, juga diterima sebanyak 13 Orang mahasiswa melalui program bidikmisi, dan 2 orang melalui program Yayasan Pendidikan Widya Bakti, selaku penyelenggara STMIK AKAKOM YOGYAKARTA.

 

 

 


Berita Lainnya

Amrin Esarey Terpilih Menjadi Koordinator Umum Forum BEM DIY periode 2018/2019
Amrin Esarey Terpilih Menjadi Koordinator Umum Forum BEM DIY periode 2018/2019

7 tahun yang lalu

Forum Badan Eksekutif Mahasiswa Daerah Istimewa Yogyakarta atau Forum BEM DIY (FBD) telah melaksanakan rangkaian Musyawarah Besar ke VI selama 3 ...

Selengkapnya
Kerjasama STMIK AKAKOM dengan Refactory untuk meningkatkan skill mahasiswa
Kerjasama STMIK AKAKOM dengan Refactory untuk meningkatkan skill mahasiswa

7 tahun yang lalu

Percepatan pertumbuhan teknologi membawa dampak tersendiri bagi pertumbuhan industri teknologi. Merupakan hal yang wajar jika institusi pendidikan mulai mengubah pola ...

Selengkapnya
SMK N 1 KEBUMEN belajar aplikasi hybrid di STMIK AKAKOM
SMK N 1 KEBUMEN belajar aplikasi hybrid di STMIK AKAKOM

7 tahun yang lalu

STMIK AKAKOM menerima kunjungan industri dari SMK N 1 KEBUMEN, Kunjungan industri merupakan suatu kegiatan yang di lakukan untuk mengunjungi sebuah ...

Selengkapnya