Tim FUTSAL STMIK AKAKOM kembali menunjukkan kemampuan sebagai tim yang solid dan bermental Juara. Hal ini ditunjukkan dengan dijuarainya 3 event dalam periode waktu bulan Sepetember 2013 yaitu Juara I AP Futsal Cup 2013 di UNY dengan Trophy Gubernur DIY, Juara I Java Cup di UGM dan yang terakhir dan sangat membanggakan yaitu Juara I untuk Kategori Perguruan Tinggi wilayah Jawa-Bali pada KIT FUtsalismo 2013. Tim FUTSAL AKAKOM akan mewakili wilayah Jawa-Bali untuk berkompetisi pada kejuaraan Nasional pada Bulan November 2013 di Jakarta. Pada event tersebut tim STMIK AKAKOM akan diuji kemampuannya dengan bertemu para Juara pada masing-masing wilayah di Seluruh Indonesia. Semoga Tim AKAKOM mampu memberikan permainan terbaiknya. Bravo Futsal AKAKOM.
Berita
Tim Futsal STMIK AKAKOM Juara KIT FUTSALISMO Wilayah Jawa-Bali
11 tahun yang lalu

Berita Lainnya

Kunjungan SMK Ngasem Kab Kediri
8 tahun yang lalu
Kamis, 29 September 2016, sebanyak kurang lebih 110 Siswa Siswi dari SMK N 1 Ngasem Kabupaten Kediri melakukan kunjungan ke STMIK AKAKOM. Ini merupakan ...
Selengkapnya
PENGUMUMAN MATA KULIAH PENGEMBANGAN DIRI PROGRAM S1 SEMESTER GANJIL TA. 2016/2017
8 tahun yang lalu
Diumumkan kepada seluruh mahasiswa Program Studi Teknik Informatika dan Program Studi Sistem Informasi yang mengambil mata kuliah Pengembangan diri 1 dan ...
Selengkapnya
PENGUMUMAN PEMBAYARAN SPA(ANGSURAN KE-2), SPP VARIABEL, NIIT SEMESTER GANJIL TA 2016/2017
8 tahun yang lalu
Pembayaran SPA (Angsuran Ke-2), SPP Variabel, NIIT SemesterGanjil TA 2016/2017 sudah dapat dilakukan melalui mekanisme SPC (Student Payment Centre)Pembayaran dapat ...
Selengkapnya