Berita

Akakom mengadakan syukuran dan buka puasa bersama anak yatim piatu Pondok Pesantren Madania

8 tahun yang lalu

Menjelang 38 tahun, Yayasan Pendidikan Widya Bakti STMIK Akakom Yogyakarta mengadakan acara kenduri, syukuran dan doa bersama. Kegiatan yang dibuka oleh ketua STMIK Akakom, Bapak Cuk Subiantoro, M.Kom ini juga dibarengi dengan acara buka puasa bersama dengan anak-anak yatim piatu dari Pondok Pesantren Madania. 

STMIK Akakom juga mengadakan tradisi tumpeng, diadopsi dan dikaitkan dengan filosofi Islam Jawa, dan dianggap sebagai pesan leluhur mengenai permohonan kepada Yang Maha Kuasa. Dalam tradisi kenduri Slametan pada masyarakat Islam tradisional Jawa, tumpeng disajikan dengan sebelumnya digelar pengajian Al Quran.

 


Berita Lainnya

Kunjungan SMK N NGAMBON Bojonegoro ke STMIK AKAKOM
Kunjungan SMK N NGAMBON Bojonegoro ke STMIK AKAKOM

8 tahun yang lalu

Sabtu, 26 November 2016, sebanyak 100 orang siswa siswi dari SMK N NGAMBON Bojonegoro berkunjung ke STMIK AKAKOM Yogyakarta. Dalam kunjungannya, Siswa Siswi ...

Selengkapnya
Hari Terakhir Pameran Karya Animasi, AKAKOM Tampilkan AR
Hari Terakhir Pameran Karya Animasi, AKAKOM Tampilkan AR

8 tahun yang lalu

Jumat (25/11), Pameran Karya Animasi memasuki hari terakhir. Acara ini sudah berlangsung sejak Rabu, 23 November 2016. STMIK AKAKOM, sebagai salah satu peserta ...

Selengkapnya
Pameran Animasi Hari Kedua, AKAKOM Demo Animasi
Pameran Animasi Hari Kedua, AKAKOM Demo Animasi

8 tahun yang lalu

Kamis (24/11), Dinas Perdagangan, Perindustrian, Koperasi dan Transmigrasi (Dinas Perindagkoptan) menggelar acara pameran "Karya Animasi"  Yogyakarta. Acara bertempat di ...

Selengkapnya