Berita

Akakom mengadakan syukuran dan buka puasa bersama anak yatim piatu Pondok Pesantren Madania

8 tahun yang lalu

Menjelang 38 tahun, Yayasan Pendidikan Widya Bakti STMIK Akakom Yogyakarta mengadakan acara kenduri, syukuran dan doa bersama. Kegiatan yang dibuka oleh ketua STMIK Akakom, Bapak Cuk Subiantoro, M.Kom ini juga dibarengi dengan acara buka puasa bersama dengan anak-anak yatim piatu dari Pondok Pesantren Madania. 

STMIK Akakom juga mengadakan tradisi tumpeng, diadopsi dan dikaitkan dengan filosofi Islam Jawa, dan dianggap sebagai pesan leluhur mengenai permohonan kepada Yang Maha Kuasa. Dalam tradisi kenduri Slametan pada masyarakat Islam tradisional Jawa, tumpeng disajikan dengan sebelumnya digelar pengajian Al Quran.

 


Berita Lainnya

STMIK AKAKOM Melakukan Serah Terima Mahasiswa yang Terpilih Untuk Magang dan Bekerja di PT Indonesia Indicator.
STMIK AKAKOM Melakukan Serah Terima Mahasiswa yang Terpilih Untuk Magang dan Bekerja di PT Indonesia Indicator.

7 tahun yang lalu

STMIK AKAKOM berkerja sama dengan PT Indonesia Indicator untuk memagangkan mahasiswa STMIK AKAKOM. Sebelumnya STMIK AKAKOM dan PT Indonesia Indicator ...

Selengkapnya
Amrin Esarey Terpilih Menjadi Koordinator Umum Forum BEM DIY periode 2018/2019
Amrin Esarey Terpilih Menjadi Koordinator Umum Forum BEM DIY periode 2018/2019

7 tahun yang lalu

Forum Badan Eksekutif Mahasiswa Daerah Istimewa Yogyakarta atau Forum BEM DIY (FBD) telah melaksanakan rangkaian Musyawarah Besar ke VI selama 3 ...

Selengkapnya
Kerjasama STMIK AKAKOM dengan Refactory untuk meningkatkan skill mahasiswa
Kerjasama STMIK AKAKOM dengan Refactory untuk meningkatkan skill mahasiswa

7 tahun yang lalu

Percepatan pertumbuhan teknologi membawa dampak tersendiri bagi pertumbuhan industri teknologi. Merupakan hal yang wajar jika institusi pendidikan mulai mengubah pola ...

Selengkapnya