Dalam rangka mengisi waktu liburan, paguyuban ibu – ibu Akakom (PIKA) mengadakan kegiatan kunjungan ke Taman Jamu Nyonya Meneer Ungaran Jawa Tengah dan Hortimart Agro Center Bawen Jawa Tengah pada hari Sabtu (15/07/2017). Paguyuban ibu – ibu Akakom ini terdiri dari dosen, karyawan dan istri – istri karyawan STMIK AKAKOM Yogyakarta. Selama kegiatan ibu – ibu diberi pengenalan tentang sejarah, profile dan pengenalan mengenai Taman Jamu Nyonya Meneer serta diajak untuk berkeliling ke kebun buah dan menanam berbagai jenis tanaman jamu.
Berita
Kunjungan Ibu Ibu Akakom ke Taman Jamu Nyonya Meneer
7 tahun yang lalu

Berita Lainnya

WORKSHOP MIKROTIK UNTUK SISIWA SMK MUH 5 KALITIDU BOJONEGORO
9 tahun yang lalu
Senin, 12 Oktober 2015, sebanyak 17 siswa dari SMK Muhammadiyah 5 Kalitudi Bojonegoro berkunjung ke STMIK AKAKOM YOGYAKARTA. Dalam kunjungannya yang pertama kali ini, ...
Selengkapnya
PENGUMUMAN PEMBEKALAN PKL MANDIRI SEMESTER GANJIL T.A. 2015/2016
9 tahun yang lalu
Diumumkan kepada seluruh mahasiswa yang mengajukan praktek kerja lapangan mandiri semester ganjil t.a. 2015/2016, diwajibkan hadir pada pembekalan ...
Selengkapnya
GAME DEVFEST DI STMIK AKAKOM
9 tahun yang lalu
DevFest adalah seminar yang diselenggarakan oleh Grup Pengembang Google untuk belajar dan berdiskusi tentang Teknologi Google Terbaru, dan kondisi teknologi ...
Selengkapnya