Mahasiswa STMIK AKAKOM kembali menunjukkan prestasi dibidang IT pada kompetisi Blackberry Innovation Center di ITB Bandung pada tanggal 3 Oktober 2013 sebagai juara III untuk kategori Game dengan judul aplikasi 'Rackspira and The Dagger of Fire". Tim ini terdiri dari Khaerul Umam (program studi MI) dan Zaky (program studi TI). Semoga semakin banyak prestasi mahasiswa STMIK AKAKOM di bidang IT.
Berita
Prestasi mahasiswa STMIK AKAKOM
11 tahun yang lalu
Berita Lainnya

Workshop Penulisan Proposal Penelitian dan Pengabdian
10 tahun yang lalu
Unit Penelitian dan PPM STMIK AKAKOM pada awal semester genap 2014/2015 mengadakan workshop penulisan proposal Hibah Penelitian dan Pengabdian bagi dosen-dosen. ...
Selengkapnya
Seminar Bioenergi
10 tahun yang lalu
Kepuketan 3 bekerja sama dengan Bioenergi training mengadakan seminar dengn topik " Melejitkan potensi diri dan mendongkrak kesuksesan dengan kecerdasan Bioenergi pada : ...
Selengkapnya
Beasiswa PPA dan BBM
10 tahun yang lalu
Bagi mahasiswa yang ingin mendapatkan beasiswa PPA dan BBM dimohon segera melengkapi berkas sesuai persyaratan yang ada di http://kopertis5....
Selengkapnya