Mahasiswa STMIK AKAKOM Yogyakarta kembali mengharumkan nama kampus. Tidak hanya jago di urusan coding, dalam bidang olahraga para mahasiswa juga mampu membuktikan kemampuan mereka. Dalam ajang LDP (Lomba Dayung PALASTTA) yang diadakan oleh STTA tanggal 11-13 Mei kemarin, Tim Mapala WAMADIKA STMIK AKAKOM Yogyakarta berhasil masuk peringkat 3 dalam nomor Sprint dan Head to Head. Dalam lomba ini berbagai kategori diperlombakan diantaranya putra dan putri, mahasiswa dan pelajar. Pada nomor lomba Sprint, Water Rescue dan Head to Head juara 1, 2 dan 3 akan mendapatkan Trofi dan uang pembinaan.
Berita
Tim Mapala WAMADIKA STMIK AKAKOM Yogyakarta Masuk Peringkat 3 Lomba Dayung PALASTTA (LDP)
6 tahun yang lalu

Berita Lainnya

Kerja Sama Antara UTDI dan PT STARLABS GLOBAL TEKNOLOGI
satu tahun yang lalu
YOGYAKARTA (23/3/2024) – Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) telah menambah kerjasama dengan mitra dari sektor industri keamanan jaringan melalui penandatanganan Memorandum of ...
Selengkapnya
Sukses Besar, Radio Smart 102.1 FM Yogyakarta Gelar 'Smart Healthy' di UTDI
satu tahun yang lalu
YOGYAKARTA – Radio Smart 102.1 FM Yogyakarta telah sukses menyelenggarakan acara bertajuk "Smart Healthy" yang mengusung tema “Sadar Menjaga Reproduksi Sehat”. Acara ...
Selengkapnya
UTDI Resmi Kerjasama Dengan PT Siber Sekuriti Indonesia
satu tahun yang lalu
YOGYAKARTA - Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) yang dahulu Bernama STMIK AKAKOM dan sekarang menjadi UTDI mulai tahun 2021 kini resmi ...
Selengkapnya