Berita

PENGUMUMAN BEASISWA BNI DI STMIK AKAKOM

9 tahun yang lalu

STMIK AKAKOM YOGYAKARTA berkerjasama dengan PT Bank BNI Porsero Tbk cabang Utama Yogyakarta memberikan beasiswa kepada mahasiswa STMIK AKAKOM. Beasiswa ini diperuntukan kepada seluruh mahasiswa STMIK AKAKOM dengan syarat dan ketentuan berlaku dengan quota 10 orang dengan besaran beasiswa 1.000.000/tahun.

Bagi mahasiswa yanhg berminat, dapat mengajukan permohonan disertai syarat yang diperlukan ke bagian kemahasiswaan (PUKET 3) mulai hari Kamis 29 Oktober 2015. Persyaratan dapat di download disini.


Berita Lainnya

STMIK AKAKOM menerima 10 mahasiswa Bidikmisi TA 2016/2017
STMIK AKAKOM menerima 10 mahasiswa Bidikmisi TA 2016/2017

8 tahun yang lalu

STMIK AKAKOM Yogyakarta sebagai perguruan tinggi swasta yang memiliki komitmen terhadap pendidikan, khususnya mereka yang memiliki kemampuan namun terbatas dari ...

Selengkapnya
IKC&S Buka Beasiswa ke Korea
IKC&S Buka Beasiswa ke Korea

8 tahun yang lalu

IKC&S atau Indonesia Korea Culture & Study adalah lembaga pendidikan yang membantu program pendidikan dengan memperkenalkan budaya dan ...

Selengkapnya
Pengumuman Penerima Beasiswa
Pengumuman Penerima Beasiswa

8 tahun yang lalu

STMIK AKAKOM sebagai salah satu perguruan tinggi yang peduli dengan pemerataan pendidikan, memberikan apresiasi kepada mahasiswa yang memiliki keterbatasan ...

Selengkapnya