Berita

Tim STMIK AKAKOM juara 2 dalam Turnamen STTNAS Engineering Festival 2018

7 tahun yang lalu

STMIK AKAKOM merupakan kampus yang bergerak dalam bidang IT, berbagai kompetisi dibidang Teknologi telah berhasil dijuarai seperti Elinfo 2018 dan DINACOM 2018 yang berhasil menyabet juara 1. Tidak hanya kejauraan dibidang IT, pada tanggal 17 s/d 18 Maret 2018 Tim Futsal STMIK AKAKOM  berhasil mendapatkan juara 2 dalam Turnamen STTNAS Engineering Festival 2018 yang diadakan dilapangan Futsal Forza. 

Pertarungan yang ketat, membuat tim selalu berambisi untuk mengalahkan lawanya. Tim dari STMIK AKAKOM merupakan tim dari UKM Futsal STMIK AKAKOM. 


Berita Lainnya

Prof Adhi Susanto Ketua Pembina Yayasan–UTDI Menerima Anugerah UGM 2021
Prof Adhi Susanto Ketua Pembina Yayasan–UTDI Menerima Anugerah UGM 2021

3 tahun yang lalu

Prof H Adhi Susanto MSc PhD, Ketua Pembina Yayasan Pendidikan Widya Bakti Yogyakarta selaku Badan Penyelenggara Universitas Teknologi Digital Indonesia (...

Selengkapnya
4 Dosen UTDI Lolos Uji Kompetensi Asesor BKD
4 Dosen UTDI Lolos Uji Kompetensi Asesor BKD

3 tahun yang lalu

Dalam Ujian Kompetensi Asesor Beban Kinerja Dosen (BKD) tahap tiga yang diselenggarakan Kementerian Pendidikan Kebudayaan, Riset, dan Teknologi empat dosen ...

Selengkapnya
UTDI Gelar Seminar Internasional, Peserta dari 20 Negara Turut Serta
UTDI Gelar Seminar Internasional, Peserta dari 20 Negara Turut Serta

3 tahun yang lalu

Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) yang dahulu bernama STMIK Akakom telah menyelenggarakan the 4th International Seminar on Research of Information ...

Selengkapnya